
Penelitian ini mungkin akan menuai banyak komentar miring dari para orangtua. Tapi peneliti telah menemukan bahwa kemampuan anak untuk berbohong saat masih berusia dua tahun menandakan otaknya berkembang pesat, dan berarti bahwa lebih mungkin untuk memiliki kehidupan yang sukses kelak.